Cara mencetak S26e : Surat Penetapan Nomor Registrasi Guru (NRG) Guru Agama melalui SIMPATIKA - Mas Operator
Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara mencetak S26e : Surat Penetapan Nomor Registrasi Guru (NRG) Guru Agama melalui SIMPATIKA

Assalamu'alaikum Wr. Wb.
Salam sejahtera untuk semua, selamat pagi, dan selamat datang di Blog sederhana saya ini. Pada postingan kali ini, saya akan membagikan cara/langkah-langkah mencetak S26e (Surat Penetapan Nomor Registrasi Guru) untuk Guru Agama melalui web SIMPATIKA. Lampiran S26e ini biasanya dibutuhkan untuk administrasi Guru Pendidikan Agama yang tentunya sangat penting kegunaannya. Berikut cara/langkah-langkah untuk mencetak melalui web SIMPATIKA.


1. Buka halaman SIMPATIKA bisa Anda klik disini
2. Pilih/klik tombol Login PTK




3. Masukkan ID dan Password PTK masing-masing.


4. Jika sudah masuk kehalaman PTK, lihat deretan menu bagian samping kiri, cari dan klik menu VerVal NRG & Sertifikasi


5. Maka akan terbuka jendela disebelah kanan yang isinya adalah seperti berikut :


Klik ikon yang bergambar printer, maka otomatis akan muncul jendela/opsi cetak, silahkan sesuaikan dengan kebutuhan Anda, akan dicetak pada lembaran kertas/menggunakan printer atau akan dicetak dalam bentuk PDF.

Demikian cara/langkah-langkah untuk mencetak S26e Pada web SIMPATIKA, sekian, terimakasih, dan semoga bermanfaat.










Post a Comment for "Cara mencetak S26e : Surat Penetapan Nomor Registrasi Guru (NRG) Guru Agama melalui SIMPATIKA"